Manfaat blewah begitu besar bagi kesehatan tubuh. Menjadikan blewah sebagai menu berbuka puasa akan memberikan banyak manfaat yang baik bagi kesehatan. Apa saja itu?
Selama ini, kanker paru-paru dikenal sebagai penyakit akibat merokok. Padahal, seseorang bisa saja terkena kanker paru padahal tidak merokok. Kok bisa?
Akibat asam lambung tinggi, kamu bisa mengalami berbagai masalah kesehatan. Seperti peradangan kerongkongan hingga GERD. Yuk, simak penjelasan selengkapnya.
Jika jantung kamu berdetak terlalu cepat, terlalu lambat, atau iramanya tidak beraturan, hal ini bisa membuahkan ketidaknyamanan atau penanda masalah kesehatan. Lalu bagaimana cara menormalkan detak jantung?
Merawat orang yang sakit kronis di masa pandemi ini memang menjadi suatu tantangan tersendiri. Agar kesehatanmu dan pasien dapat selalu terjaga, yuk simak tipsnya di sini.