Jangan sampai keliru, begini cara mengatasi saraf kejepit di pinggang belakang yang tepat!
Ketika mengalami saraf kejepit, sebaiknya jangan asal mengobatinya. Kamu harus mendapatkan penanganan yang tepat. Lalu apakah saraf kejepit bisa sembuh?
Saat kamu mengalami saraf kejepit. Ada beberapa gejala yang tidak bisa diabaikan, gejala seperti nyeri leher dan punggung, mati rasa, dan lainnya.
Saraf kejepit akan membuatmu merasa kaku dan nyeri di beberapa bagian tubuh. Ketahui 8 penyebab sarat kejepit.